Prion

Prion adalah pembawa penyakit menular yang hanya terdiri dari protein. Prion tidak dapat dimusnahkan dengan panas, radiasi, atau formalin. Prion menyebabkan berbagai penyakit degenerasi seperti kuru, scrapie, Creutzfeldt-Jakob disease (vCJD), dan bovine spongiform encephalopathy (BSE atau sapi gila). Semua penyakit ini menyerang otak atau sistem syaraf lainnya, mematikan, dan belum dapat disembuhkan. Namun sebuah vaksin telah dikembangkan untuk tikus dan sedang dikembangkan lebih lanjut untuk manusia.

Related Posts :

  • Penyakit Kanker Usus Sakit perut. Itulah keluhan yang kerap dirasakan Prasetyo, 45 tahun, selama tiga tahun sebelum akhirnya divonis menderita kanker kolorektal … Read More...
  • Penyakit Glaukoma Apa itu glaukoma?Glaukoma adalah nama penyakit yang diberikan untuk sekumpulan penyakit mata di mana terjadi kerusakan syaraf mata (nervus o… Read More...
  • PENYAKIT KANKER PROSTATDEFINISIKanker Prostat adalah suatu tumor ganas yang tumbuh di dalam kelenjar prostat.Kanker prostat sangat sering terjadi.Pemeriksaan mikro… Read More...
  • PENYAKIT DISENTRI AMUBA Disentri merupakan peradangan pada usus besar yang ditandai dengan sakit perut dan buang air besar yang encer secara terus menerus (diare) y… Read More...
  • PENYAKIT EJAKULASI DINIDEFINISIProf Wimpie Pangkahila menjelaskan bahwa sebenarnya ada beberapa pengertian yang dianut oleh para ahli mengenai ejakulasi dini, yait… Read More...