Lapisan Atmosfer

Atmosfer terdiri dari beberapa lapisan yaitu :

  1. Troposfer : merupakan lapisan udara yang paling rendah di atas permukaan bumi dengan rata-rata ketinggian mencapai 12 km. Semua peristiwa cuaca  seperti angin,  awan, hujan, halilintar terjadi pada lapisan ini.
  2. Stratosfer : lapisan yang berada diatas lapisan troposfer dengan ketinggian   mencapai  12 km – 50 km . Lapisan yang membatasi troposfer dan stratosfer disebut
  3. Mesosfer : adalah bagian lapisan udara diatas lapisan stratosfer dengan ketinggian  50- 80 km. Pada lapisan mesosfer sebagian meteor terbakar dan terurai sehingga dapat melindungi bumi dari hujan meteor.
  4. Ionosfer / Thermosfer merupakan lapisan tempat terjadinya ionisasi atom-atom ud ara oleh radiasi sinar x dan sinar ultraviolet yang dipancarkan oleh radiasi sinar   matahari dengan ketinggian 80 – 500 km. Lapisan ionosfer mampu memantulkan gelombang radio.
  5. Eksosfer merupakan lapisan terluar dari atmosfer dengan ketinggian 500 – 1000. Pengaruh gaya berat sangat kecil sehingga benturan-benturan di udara jarang terjadi.

Related Posts :

  • Faktor-faktor pembentuk tanah Ada beberapa faktor penting yang mempengaruhi proses pembentukan tanah, antara lain iklim, organisme, bahan induk, topografi, dan waktu. … Read More...
  • ANTROPOSFER Antroposfer adalah lingkungan bagian permukaan bumi yang dihuni oleh manusia. contoh antroposfer berupa wilayah perkotaan, pedesaan, loka… Read More...
  • Pengukuran, Penilaian dan Evaluasi Pendidikan a. PengukuranPengukuran dapat diartikan dengan kegiatan untuk mengukur sesuatu. Pada hakekatnya, kegiatan ini adalah membandingkan sesu… Read More...
  • TEKTONISME Menurut kecepatan geraknya, tektonisme dibedakan menjadi dua bagian : a.    Epirogenesa, adalah perubahan lapisan kulit … Read More...
  • AWAN Awan adalah gumpalan uap air yang terapung di atmosfir. Ia kelihatan seperti asap berwarna putih atau kelabu di langit. Pembentukan a… Read More...